Hikmah Syawalan

By poetry - 19.02

Mukadimah Syawalan. “Segala puji bagi Allah yang berfirman didalam kitab Nya yang mulia. Aku berlindung kepada Allah dari godaan syetan yang terkutuk. Hai orang-orang yang beriman, sesungguhnya diantara para isterimu dan anak-anakmu ada yang menjadi musuh bagimu, maka berhati-hatilah kamu terhadap mereka. Dan jika kamu memaafkan dan tidak memarahi serta mengampuni (mereka) maka sesungguhnya Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. Rahmat dan keselamatan Allah semoga tetap atas nabi yang mulia, beserta para keluarganya, sahabatnya, para pengikutnya yang memiliki hati yang selamat “.

Tanggal 12 September 2011 saya menghadiri Syawalan atau Halal Bil Halal di RT, menghadirkan narasumber Al Ustadz Dr. H. Suwarno mengangkat tema Hikmah Syawalan. Dibulan syawal yang berarti peningkatan kualitas baik itu keyakinan kepada Allah SWT (keimanan/ketakwaan), kualitas ibadah (habluminallah/habluminanas), bertambah rasa syukur (ridho), bertambah rasa persaudaraan (silaturahmi) bersegera meminta maaf jika bersalah, bertambah berkah Allah. IKHLAS (Iman Kuat Halus Lapang Sejahtera).

  • Share:

You Might Also Like

0 Comments